Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI KENDARI
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
14/Pid.Pra/2023/PN Kdi ARDIANSYAH SAMAD Kepala Kepolisian Sektor Baruga Minutasi
Tanggal Pendaftaran Senin, 06 Nov. 2023
Klasifikasi Perkara Sah atau tidaknya penetapan tersangka
Nomor Perkara 14/Pid.Pra/2023/PN Kdi
Tanggal Surat Senin, 06 Nov. 2023
Nomor Surat 000
Pemohon
NoNama
1ARDIANSYAH SAMAD
Termohon
NoNama
1Kepala Kepolisian Sektor Baruga
Kuasa Hukum Termohon
Petitum Permohonan
  1. Menerima dan mengabulkanpermohonan PEMOHONPraperadilan untuk seluruhnya;
  2. MenyatakanPentetapan StatusTersangka  yang ditetapkan oleh TERMOHON atasnama PEMOHON (Sdr.ADRIANSYAH SAMAD) berdasarkan Surat KetetapanNomorSP.Tap/52/X/2023/Reskrimtertanggal 27  Oktober 2023 adalahtidaksah dan tidakberdasarkanatashukum dan oleh karenanyaPenetapanTersangkaa quo tidakmempunyaikekuatanhukummengikat;
  3. MenyatakanSurat PerintahPenangkapanNomor: Sp. Kap / 68 / X / 2023 ReskrimTanggal  26  Oktober   2023 dan Surat PerintahPenahananNomor ; SP/1551/X/2023/ReskrimTanggal 27 Oktober 2023atasnama PEMOHON (Sdr.ADRIANSYAH SAMAD)  adalahtidaksahdan tidakmempunyaikekuatanhukummengikat;
  4. Menyatakan Surat PerintahPenyidikanKepalaKepolisianSektorBarugaNomor : SP. Sidik /52/X/2023 tanggal 27 Oktober 2023 yang menjadidasarPentetapan  Status Tersangka  yang ditetapkan oleh TERMOHON atasnama PEMOHON (Sdr.ADRIANSYAH SAMAD) secara mutatis-mutandisadalahtidaksah dan tidakmempunyaikekuatanhukummengikat ;
  5. Menyatakantindakan TERMOHON melakukanuapayaPaksaPenangkapan dan Penahananatasnama PEMOHON (Sdr.ADRIANSYAHSAMAD)   adalahTidak Sah dan tidakmempunyaikekuatanhukummengikat;
  6. MemerintahkankepadaTermohon untuk membebaskanPemohon ;
  7. MenyatakanTidak Sah segala Keputusan atauPenetapan yang dikeluarkanlebihlanjut oleh Termohon yang berkaitandenganPenetapanTersangkaterhadapdiriPemohon oleh Termohon
  8. MemulihkanHak-HakPemohon Atas Nama Sdr.ADRIANSYAH SAMAD, Baikdalamkedudukan ,kemampuanharkatsertaMartabatnya ;
  9. MenghukumTermohon untuk membayarbiayaperkara yang timbuldalamperkaraaquo;

AtauApabila Hakim berpendapat lain mohonPutusan yang seadil-adilnya (ex aequo et bono).

Pihak Dipublikasikan Ya